Posted on

POLITEKNIK NEGERI JEMBER SAMBUT KUNJUNGAN SMA NEGERI 1 JEMBER UNTUK PENGENALAN PENDIDIKAN VOKASI

Politeknik Negeri Jember (Polije) kembali menunjukkan komitmennya sebagai pusat pendidikan vokasi unggulan dengan menerima kunjungan dari SMA Negeri 1 Jember pada Senin (06/01). Kegiatan yang berlangsung di Gedung Auditorium Vokasi Polije ini merupakan bagian dari Pengenalan Mata Kuliah Perguruan Tinggi Vokasi yang bertujuan untuk memberikan wawasan kepada siswa tentang pentingnya pendidikan berbasis keterampilan di era…

Posted on

POLITEKNIK NEGERI JEMBER TERIMA PENGHARGAAN DARI PEMERINTAH KABUPATEN JEMBER ATAS KONTRIBUSI DALAM PEMBERDAYAAN PEREMPUAN DAN PERLINDUNGAN ANAK

Politeknik Negeri Jember (Polije) menerima kunjungan dari Dinas Pemberdayaan Perempuan, Perlindungan Anak, dan Keluarga Berencana (DP3AKB) Kabupaten Jember. Pertemuan yang berlangsung di Ruang Sidang Pimpinan ini dihadiri oleh Sekretaris Dinas DP3AKB, Purwanto, Kepala Bidang Pemberdayaan Perempuan, serta dua staf lainnya. Kunjungan tersebut dilaksanakan sebagai bentuk apresiasi kepada Polije, khususnya kepada Satgas PPKPT (Pencegahan dan Penanganan…

Posted on

MAHASISWA POLIJE PERKENALKAN APLIKASI MOLITA UNTUK MONITORING BALITA DAN TEKAN STUNTING

Dalam rangkaian kegiatan berbasis pembelajaran Project Based Learning (PBL), sekelompok mahasiswa Program Studi Teknik Informatika, Jurusan Teknologi Informasi (JTI), Politeknik Negeri Jember (Polije) memperkenalkan aplikasi Molita. Aplikasi ini dikembangkan sebagai solusi inovatif untuk membantu Posyandu Puskesmas Mangli dalam mendigitalisasi data kesehatan balita serta mendukung upaya menekan angka stunting. Molita, singkatan dari Monitoring Balita, adalah aplikasi…

Posted on

SEKELOMPOK MAHASISWA POLIJE CIPTAKAN SISTEM INFORMASI INOVATIF UNTUK PETERNAKAN ITIK

Sekelompok mahasiswa Program Studi Teknik Informatika, Jurusan Teknologi Informasi (JTI) Politeknik Negeri Jember (Polije), yang tergabung dalam metode pembelajaran Project Based Learning (PBL), berhasil menciptakan inovasi berupa Sistem Informasi Itik (SI-ITIK). Aplikasi ini dirancang untuk membantu peternak itik mengelola segala aspek peternakan secara efektif, mulai dari skala kecil hingga besar, demi meningkatkan produktivitas dan keberlanjutan…

MAHASISWA POLITEKNIK NEGERI JEMBER CIPTAKAN INOVASI BRIKET TEMBAKAU RAMAH LINGKUNGAN DAN TERJANGKAU

Mahasiswa Politeknik Negeri Jember (Polije) kembali menunjukkan kreativitas dan inovasi mereka dengan menciptakan produk briket yang terbuat dari bahan campuran limbah tembakau. Produk ini dihasilkan oleh PT Vitara, sebuah perusahaan yang tergabung dalam kelompok Wirausaha Merdeka (WMK) Polije 2024, yang menawarkan solusi ramah lingkungan dengan harga yang terjangkau. Briket yang diberi nama Brico Nusantara (Briket…

MAHASISWA POLIJE CIPTAKAN APLIKASI ADEK UNTUK MENDUKUNG POLA HIDUP SEHAT DENGAN DIET EFEKTIF DAN KONSISTEN

Inovasi terbaru datang dari mahasiswa Program Studi (Prodi) Teknik Informatika, Jurusan Teknologi Informasi (JTI) Politeknik Negeri Jember (Polije). Roby Julian Candra dan kelompoknya berhasil mengembangkan aplikasi ADEK (Ayo Diet Efektif dan Konsisten), sebuah aplikasi berbasis mobile dan website yang dirancang untuk mempermudah penggunanya dalam menjalani pola hidup sehat dengan cara yang efektif dan konsisten. Aplikasi…

TIF EXHIBITION 2024: AJANG INOVASI MAHASISWA TEKNIK INFORMATIKA POLIJE UNTUK SOLUSI INDUSTRI

Program Studi (Prodi) Teknik Informatika Jurusan Teknologi Informasi (JTI) Politeknik Negeri Jember (Polije) kembali menggelar TIF Exhibition 2024, sebuah acara rutin yang memamerkan hasil inovasi mahasiswa dari Project Based Learning (PBL). Acara ini berlangsung pada Senin (23/12) di gedung Jurusan Teknologi Informasi (JTI) Polije dan diikuti oleh 93 kelompok mahasiswa yang berasal dari semester 1,…

POLITEKNIK NEGERI JEMBER SUKSES GELAR PELANTIKAN RAYA ORGANISASI MAHASISWA

Politeknik Negeri Jember (Polije) menyelenggarakan acara Pelantikan Raya bagi Majelis Permusyawaratan Mahasiswa (MPM), Badan Eksekutif Mahasiswa (BEM), Himpunan Mahasiswa Jurusan (HMJ), dan Unit Kegiatan Mahasiswa (UKM). Bertempat di Gor Perjuangan 45 Polije, kegiatan ini berlangsung meriah pada Senin (23/12) dengan mengusung tema “Partisipasi Aktif, Perubahan Nyata.” Pelantikan ini menjadi tonggak awal bagi kepengurusan organisasi mahasiswa…

GELARAN WIRAUSAHA MERDEKA (WMK) TAHUN 2024 DI POLIJE RESMI DITUTUP

Gelaran Wirausaha Merdeka (WMK) tahun 2024 di Politeknik Negeri Jember (Polije) resmi ditutup pada Jumat, 20 Desember 2024. Upacara penutupan ini dilaksanakan langsung oleh Direktur Polije, Saiful Anwar, S.TP., M.P., di GOR Perjuangan 45 Polije. Acara penutupan ini juga dihadiri oleh sejumlah perwakilan dari berbagai perguruan tinggi, peserta, serta pihak-pihak terkait yang mendukung terlaksananya kegiatan…

MAHASISWA POLIJE GELAR PROJECT BASED LEARNING PRODUKSI BENIH PARIA, KOLABORASI PENDIDIKAN DAN INDUSTRI

Mahasiswa Program Studi (Prodi) Teknik Produksi Benih, Jurusan Produksi Pertanian, Politeknik Negeri Jember (Polije), menyelenggarakan pembelajaran melalui Project Based Learning (PBL) yang berfokus pada produksi benih hortikultura, khususnya benih paria. Program PBL ini dirancang untuk memberikan pengalaman pembelajaran holistik yang mengintegrasikan teori, praktik, dan kerja sama industri bersama PT Benih Citra Asia, Jember. Menurut Dandi…