POLIJE GANDENG PUSLITBANGBUN KEMENTAN

Tingkatkan Produktifitas Bidang Perkebunan Politeknik Negeri Jember (polije) sebagai salah satu perguruan tinggi vokasi unggulan di Indonesia terus melakukan  terobosan baru diberbagai bidang khususnya di era revolusi industri 4.0. Guna mewujudkan hal tersebut, salah satunya dilakukan dengan menggandeng Pusat Penelitian dan Pengembangan Perkebunan (Puslitbangbun) Bogor Balai Penelitian dan Pengembangan Pertanian Kementerian Pertanian dengan menandatangani nota…

PULUHAN HADIAH, SEMARAKKAN PUNCAK DIES NATALIS KE 31 POLIJE

Diikuti juga Expo UMKM dan Kesenian Tradisional Puluhan produk kewirausahaan dari UMKM berkontribusi dalam event puncak Dies Natalis ke 31 Politeknik Negeri Jember (Polije), Minggu (10/11) kemarin. Puncak acara yang dikemas dalam Jalan Sehat keluarga besar Polije diikuti oleh hamper lima ribuan peserta mulai para pegawai beserta keluarga, mahasiswa semester satu, kabinet Badan Eksekutif Mahasiswa…

POLIJE TUNTASKAN UJI KOMPETENSI DTS TAHAP 2

Sedang disiapkan DTS tahap 3 di Tahun 2020 Serangkaian pelatihan dan uji kompetensi (ujikom) penyelenggaraan Digital Talent Scholarship (DTS) Vocational School Graduate Academy (VSGA) Tahap ke-2 2019, telah tuntas melalui upacara penutupan yang dilaksanakan pada Jum’at kemarin. Dalam sambutannya Direktur Politeknik Negeri Jember (Polije) mengapresiasi pelaksanaan program DTS tahap 2 yang merupakan kepercayaan Kementerian Komunikasi…

POLIJE DIPERCAYA LAGI SELENGGARAKAN DTS TAHAP 2

Kerjasama dengan kementerian Kominfo Sejak Senin (21/10) kemarin Politeknik Negeri Jember (Polije) mulai dipercaya lagi untuk menyelenggarakan Digital Talent Scholarship (DTS) 2019. DTS merupakan program kerjasama dengan Kementerian Komunikasi dan Informatika (Kominfo) DTS bertujuan meningkatkan keterampilan (up-skilling) SDM bidang Komunikasi dan Informatika sehingga dapat meningkatkan produktivitas dan daya saing bangsa, sehingga menambah jumlah talenta-talenta digital…