Alih Program merupakan jalur penerimaan mahasiswa baru Politeknik Negeri Jember lanjutan dari Lulusan Diploma Tiga (D-III) ke Diploma Empat (D-IV) atau Sarjana Terapan dengan asesmen Rekognisi Pembelajaran Lampau (RPL).
Biaya
Biaya pendaftaran Alih Program sebesar Rp. 250.000,- (dua ratus lima puluh ribu rupiah). Biaya pendidikan Alih Program untuk Program Studi Bidang Kesehatan sebesar Rp. 7.000.000,- (tujuh juta rupiah) dan Program Studi Bidang Non Kesehatan sebesar Rp. 5.000.000,- (lima juta rupiah) dengan biaya matrikulasi untuk semua porgram studi sebesar Rp. 750.000,- (tujuh ratus lima puluh ribu rupiah).
Persyaratan:
Prosedur: