DOSEN DAN MAHASISWA JURUSAN TEKNIK MAMPU BUAT BBM ALTERNATIF DARI LIMBAH PLASTIK
Hasilkan BBM dengan Oktan 95 Kebijakan pemerintah menyesuaikan harga Bahan Bakan Minyak (BBM) baik BBM subsidi maupun non subsidi ditengah-tengah melonjaknya harga minyak mentah dunia, pasti sangat berpengaruh terhadap mata rantai perekonomian Indonsia juga pasti naik. Hal ini ditandai harag-harga bahan pokok sudah merangkak naik. Situasi yang demikian pelik, memantik Dosen Jurusan Teknik Politeknik Negeri…